Bersihkan tubuh. Mandi minimal dua kali sehari. Jangan lupa pakai sabun biar keringat dan minyak yang dikeluarkan tubuh ikut hilang. Sumber bau badan biasanya pada bagian-bagian tubuh seperti paha, ketika, dan telapak kaki. Jadi, usahakan untuk membersihkan bagian-bagian tubuh tersebut sesering mungkin, ladies
Rawat ketiak. Ternyata, mencukur rambut ketiak dapat mengurangi pengeluaran kelenjar apocrine yang belebihan. Anda juga bisa memakai cologne atau deodoran untuk mencegah bau ketiak, atau juga ramuan herbal seperti tawas.
Ganti pakaian. Males ganti pakaian? Ayo segera ganti kebiasaan buruk Anda, khususnya bagi yang malas mengganti pakaian dalam. Apalagi jika aktivitas Anda padat dan sering berkeringat. Selain itu, biasakan juga untuk memilih pakaian yang tidak terlalu ketak dan gunakan bahan yang mudah menyerap keringat.
Perhatikan makanan. Kurangi makan bawang merah, bawang putih, dan makanan-makanan pedas karena makanan-makanan ini dapat menimbulkan bau tak sedap yang keluar dari pori-pori kulit.
ayo siapa agan2 sekalian yang bau badan